Manfaat Buah Kedondong Bagi Kesehatan

Manfaat Buah Kedondong Bagi Kesehatan - Hallo sahabat thomasmonteils, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Manfaat Buah Kedondong Bagi Kesehatan, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Manfaat Buah, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.
Manfaat Buah Kedondong - Tau kah anda ternyata buah kedondong ini memilik segudang manfaat untuk kesehatan tubuh kita. mungkin sebagian orang sudah mengetahui apa aja manfaat dari buah kedondong itu sendiri dan bahkan mereka sudah menggunakan buah kedondong ini sebagai bahan pengobatan tradisional. namun tidak sedikit pula yang belum mengetahui manfaat dan kandungan gizi didalam buah maupun dari puhon kedondong. bagi anda yang belum mengetahui jangan khawatir karena Manfaat dan Khasiat Aneka Tumbuhan akan memberikan informasinya untuk anda.

Manfaat Buah Kedondong Bagi Kesehatan

Buah kedondong ini memiliki rasa yang masam manis buah kedondong ini berwarna hijau tua dan memiliki bintik-bintik halus dikulitnya. Pohon buah kedondong ini merupakan pohon yang rendang dan cukup besar karena tinggi pohon ini bisa mencapai hingga 20 meter dan bahkan lebih, dan biasanya dapat kita jumpai didaerah berdatarn tinggi atau beriklim tropis seperti indonesia, wah ternyata indonesia ini kaya akan sumber alamnya yang melimpah jadi anda sangat beruntung jika tinggal diindonesia.dan pada biasanya buah kedondong ini sering dijadikan manisan atau sebagai campuran untuk membuat rujak

Buah Yabg memiliki nama latin Spondias dulcis ini memiliki kandungan gizi dan vitamin yang cukup tinggi karena itulah buah kedondong sangat bermanfaat untuk kesehatan tubuh. vitamin yang bisa kita dapatkan dengan mengkomsumsi 100 gr buah kedondong yaitu:

Kandungan Gizi Buah Kedondong

    Energi          = 41 kkal
    Protein         = 1 gr
    Lemak         = 0, 1 gr
    Karbohidrat = 10, 3 gr
    Kalsium       = 15 mg
    Fosfor         = 22 mg
    Zat Besi       = 3 mg
    Vitamin A    = 233 IU
    Vitamin B1  = 0, 08 mg
    Vitamin C    = 30 mg

Manfaat Buah Kedondong Untuk Kesehatan

    Menyembuhkan penyakit Borok serta Luka Terbakar.
    Bermanfaat Untuk Menangani Penyakit Diare
    Pemeliharaan Saluran Pencernaan serta Diet
    Untuk Bahan Pengobatan Batuk Secara Alami
    Untuk Mengatasi Penyakit Anemia
    Menyembuhkan Penyakit Disentri


Demikianlah Artikel Manfaat Buah Kedondong Bagi Kesehatan

Sekianlah artikel Manfaat Buah Kedondong Bagi Kesehatan kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Manfaat Buah Kedondong Bagi Kesehatan dengan alamat link http://thomasmonteils.blogspot.com/2016/12/manfaat-buah-kedondong-bagi-kesehatan.html